Menu

Kamis, 24 Februari 2022

Quote's

Kalau dari awal kita udah mikir susah,berat, maka semua dak akan jadi. Tapi kalau kita semangat pasti akan ada kemudahan

Senin, 21 Februari 2022

Penjajahan Bangsa Eropa di Indonesia

Penjajahan Bangsa Eropa di Indonesia
Tujuan pelajaran : Siswa dapa menganalisis dan mengolah informasi mengenai peristiwa sejarah pada masa penjajahan bangsa Eropa ke Indonesia
Nilai karakter : jujur, bertanggungjawab, menghargai dan percaya diri
* Materi :
A.Latar belakang imperialisme dan kolonialisme
Imperialisme berasal dari bahasa latin yang artinya menguasai dan ada yang berpendapat bahwa imperialisme berarti daerah kekuasaan. Sedangkan kolonialisme berasal dari bahasa latin yang artinya petani. Jadi disimpulkan bahwa kolonial artinya daerah jajahan.
*Beberapa faktor yang mendorong lahirnya imperialisme dan kolonialisme 
1. Faktor kekuasaan
2. faktor ekonomi
3. faktor ideologi
4. faktor militer
* Tujuan kedatangan bangsa Eropa ada tiga tujuan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia meliputi 3G adalah 
1. mencari kekayaan (gold)
2. menyebarkan agama Kristen (gospel)
3. mencari kejayaan (glory)
Link video https://youtu.be/65lyXL6GKdM



* Tugas : 
Buatlah kesimpulan dari materi tentang Penjajahan Bangsa Eropa di Indonesia pada buku catatan atau blog pribadi. Dapat dikirimkan ke no wa ibu. Apabila ada hal yang ingin dipertanyakan silahkan berkomentar pada kolom komentar blog ini.

Jumat, 18 Februari 2022

February

Feb.... Ingin kah kamu dengarkan cerita saya hari ini..?
Saya merasa hari ini menyelinap perasaan bahagia yang tak bisa  diungkapkan
Entah tanpa tahu... Rasanya bahagiaaaa saja

Dengar kabar... Bingkisan kecil saya sudah sampai pada seorang baik hati yang berjiwa besar
Senang di hati atas keberhasilan diri dapat mengukir nama dalam aksara penuh makna..
Berkat bantuan banyak pihak... 
Nyata .. sungguh nyata, buku solo saya telah temui taqdirnya .. dan sampai di suatu kota

Oh nyata.. buku saya telah sampai di tangan orang hebat..
Bahagia sekali rasanya..
Walau membuat buku dengan tujuan awal yang sederhana.. agar nama saya terukir di depan cover sampul buku... 
Alhamdulillah.... sudah tercipta menjadi nyata..

Ini dia buku solo pertama  ..
Ini karya buku solo kedua ..
Amazing... sungguh suatu keajaiban yang tak pernah terbayangkan di usia sekarang ini, dalam waktu sebulan dapat membuat dua buku solo. 
Alhamdulillah seiring waktu sejak mengikuti pelatihan belajar menulis bersama PGRI, saya bergabung bersama penulis lainnya membuat buku antalogi. Dengan perasaan bahagia saya mengumpulkan setiap naskah yang diinginkan kurator sesuai tema yang disepakati. Syukurlah ini buku antologi karya bersama kawan-kawan penulis dalam belajar menulis bersama PGRI.

Tetap selalu berterima kasih pada semua pihak yang telah membuat mimpi menjadi nyata. Bahagiaaa.... rasa hati ini....
Dengan penuh cinta jalani hari dengan menatap masa depan yang cerah, dan berusaha melupakan pecutan rantai besi yang pernah mendera. 

Ya Allah.. terimakasih atas segala nya...
Karena dengan segalanya dapat tercipta segalanya..

Kamis, 17 Februari 2022

Instrospeksi

Assalamualaikum bunda,...selamat pagi
Hari hujan dari semalam, udara dingin buncah asa selalu ingin di peraduan
Sedikit gangguan tenggorokan perih karena bersin sedikit seru kemarin
Badan tetap semangat dan mencoba menahan nafsu hari ini
Semoga sampai Maghrib dengan tak ada kendala

Anak sayang semoga keduanya sehat dan tiada apa yang dirasa
Mohon doakan kami semua baik dalam lindungan Nya
Walah hasil tes si kecil positif
Kami semua selalu saling menguatkan untuk kembalikan kesehatan kesediakala

Apakah ini jawaban dari sedikit kesombongan diri yang tak kan terpapar virus yang jadi buah pembicaraan
Kesombongan diri ini membuat diri harus percaya..
Bahwa itu hanyalah pakaian sang pencipta...
Malu rasa diri ini...
Tak sopan rasanya dihadapan sang pencipta, mencoba menantang,..
Padahal apalah diri ini...

Penuh sesal mohon ampunan Nya, coba dialog langsung pada Nya
Akui kesalahan besar diri ini
Semoga Allah mau memaafkan kealpaan diri dan kembalikan hati ini pada posisi dasar bahwa manusia berasal dari tanah...
Hem... Ini cerita hari ini bunda
Semoga kita selalu saling berbagi dan mengingatkan dalam menjalani kewajiban sebagai makhluk Tuhan....

Senin, 07 Februari 2022

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Pengelasan fabrikasi Logam

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan Pengelasan Fabrikasi Logam di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan Lafalo di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan lafalo di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan lafalo. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan lafalo, siswa dapat mengetahui sejarah lafalo pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan lafalo. 
Mengetahui perkembangan sejarah Lafalo di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.
https://youtu.be/xNk1otR7JUE


Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan lafalo di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Jumat, 04 Februari 2022

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Teknik komputer jaringan

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan teknik komputer jaringan di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan teknik komputer jaringan di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan teknik komputer jaringan di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan teknik komputer jaringan. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan teknik komputer jaringan, siswa dapat mengetahui sejarah desain komputer visual pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan teknik komputer jaringan. 
Mengetahui perkembangan sejarah teknik komputer jaringan di Indonesia dan di dunia.
https://youtu.be/n4ZkCZCgOic


# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.



Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan pilih salah satu videonya, buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan teknik komputer jaringan di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah tehnik elektronika industri

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan teknik elektronika industri di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan teknik elektronika dan industri di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan teknik elektronika industri di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan teknik elektronika industri. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan teknik elektronika industri, siswa dapat mengetahui sejarah teknik elektronika industri pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan teknik elektronika industri. 
Mengetahui perkembangan sejarah teknik elektronika industri di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.
https://youtu.be/FztDTGp4j8I




Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan pilih salah satu videonya, buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan teknik elektronika industri di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah kontruksi bangunan



* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan konstruksi bangunan di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan konstruksi bangunan di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan konstruksi bangunan di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan konstruksi bangunan. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan desain konstruksi bangunan, siswa dapat mengetahui sejarah konstruksi bangunan pertama di Indonesia.
https://youtu.be/rpEtwMxFdfo


Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan konstruksi bangunan. 
Mengetahui perkembangan sejarah konstruksi bangunan di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.

Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan pilih salah satu videonya, buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan Teknik konstruksi dan perumahan di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.


Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Kelistrikan


* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan kelistrikan di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan kelistrikan di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan kelistrikan di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan kelistrikan. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan kelistrikan, siswa dapat mengetahui sejarah kelistrikan pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan kelistrikan. 
Mengetahui perkembangan sejarah kelistrikan di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.

https://youtu.be/coUB0c6d8_Y

Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan kelistrikan di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Permesinan

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan permesinan di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan otomotif di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan permesinan di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan permesinan. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan permesinan, siswa dapat mengetahui sejarah otomotif pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan permesinan
Mengetahui perkembangan sejarah pemesinan di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.
https://youtu.be/qlEyt9-phHU




Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan pemesinan di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Desain permodelan informasi bangunan

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan desain permodelan informasi bangunan di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan desain permodelan informasi dan bangunan di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan desain permodelan dan informasi bangunan di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan desain permodelan informasi dan bangunan. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan desain permodelan informasi bangunan, siswa dapat mengetahui sejarah desain permodelan informasi bangunan pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan otomotif. 
Mengetahui perkembangan sejarah dpib di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.
https://youtu.be/KFbe4cISkFM



Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan desain permodelan informasi bangunan di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Kamis, 03 Februari 2022

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah Desain komputer visual

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan desain komputer visual di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan desain komputer visual di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan desain komputer visual di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan desain komputer visual. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan desain komputer visual, siswa dapat mengetahui sejarah desain komputer visual pertama di Indonesia.
https://youtu.be/YBI6xi43YAE


https://youtu.be/jpNbFueWpaE



Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan desain komputer visual. 
Mengetahui perkembangan sejarah desain komputer visual di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.


Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan pilih salah satu videonya, buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan desain komputer visual di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.

Rabu, 02 Februari 2022

Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah otomotif

* Berpikir Diakronik dan Sinkronik dalam Sejarah
* Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu mengidentifikasi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah yang dapat digunakan untuk menceritakan peristiwa sejarah perkembangan otomotif di Indonesia dan di dunia dengan bahasa masing-masing.
* Capaian pembelelajaran : Peserta didik mampu menganalisis berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah.
* Metode pembelajaran : Historical Inquiry
* Langkah - langkah pembelajaran :
- Kegiatan awal : apersepsi
- Kegiatan Inti : Perserta didik menyimak video tentang sejarah perkembangan otomotif di Indonesia. Perserta didik membahas materi yang ditampilkan pada video tentang sejarah perkembangan otomotif di Indonesia. Kemudian mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
- Penutup : siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
Pada materi berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah diharapkan siswa mampu mengidentifikasi cara berpikir tersebut dengan menyesuaikannya sesuai dengan jurusan masing-masing. Dalam hal ini berkaitan dengan jurusan otomotif. Dengan berpikir diakronik dan sinkronik dalam sejarah bila dikaitkan dengan jurusan otomotif, siswa dapat mengetahui sejarah otomotif pertama di Indonesia.

Dengan menonton video berikut ini diharapkan siswa dapat mengidentifikasi cara berpikir diakronik dan sinkronik disesuaikan dengan jurusan otomotif. 
Mengetahui perkembangan sejarah otomotif di Indonesia dan di dunia.
# Silahkan tonton video berikut ini, kemudian buat kesimpulan dengan kelompok kerja yang sudah dibagikan guru. Setelah itu hasil dari kesimpulan kelompok dipresentasikan di depan kelas.

https://youtu.be/qJIpCTQk7XA
Tugas kelompok :
Berdasarkan video yang ditampilkan buatlah kesimpulan tentang sejarah perkembangan otomotif di Indonesia secara berkelompok. Tugas dikerjakan pada selembar kertas dan dilampirkan pada kolom komentar blog ini. Setelah itu dipresentasikan di depan kelas.